Tin Layu Pucuk
May 6, 2019
Tin Layu Pucuk
Layu pucuk Tin |
Pada sebahagian penghobi mungkin sudah sering menjumpai bahwa pohon tin layu pucuk. Akan tetapi bagi saya sebagai pemula , ini merupakan suatu hal yang surprise. Lantaran dengan susah payah di tanam, eh setelah sekian bulan dan sudah tinggi lumayan kok jadi layu.
Belajar dan belajar lagi, satu persatu saya coba cari penyebabnya, barang kali dapat menjadi pengetahuan untuk selanjutnya. Memanglah tidak sia sia belajar sambil mencoba. Kata orang "Learning by doing" itu lah yang saya kerjakan. Meski hanya Al-Youtuber dan Al-Bloger saja guru yang paling sering saya minta pengajaran.
Oleh sebab itu ini saya share juga pengalaman apa apa yang saya hadapi setiap hari di kebun kecil saya.
Kata ulama sekecil apapun kebaikan yang kamu share sudah membantu siapa yang membaca, sedang niatmu pun sudah tercatat baik apalagi amalan itu di pergunakan orang lain. In Shaa Allah.
Kata ulama sekecil apapun kebaikan yang kamu share sudah membantu siapa yang membaca, sedang niatmu pun sudah tercatat baik apalagi amalan itu di pergunakan orang lain. In Shaa Allah.
Layu setelah masa tanam dalam pot atau layu di saat sedang di cangkok. Masa tanam di dalam pot atau di tanah sedikit berbeda kasusnya.
Apa penyebab Tin Layu Pucuk?
MD kering sebelum besar |
Nah yang kali ini merusak ini tanaman jadi layu begini. Awalnya tanaman itu terlihat kurang sehat atau terlalu tinggi. Langkah saya kemudian saya cangkok bagian pucuknya. Untuk segera menjadi lebih pendek dan banyak cabangan. Ternyata lain pula hasilnya.
Beberapa hari kemudian, seminggu lah kira kira, kok layu jadinya pucuk ini. Sekarang baru sadar bahwa sewaktu pengeratan lapisan kambrium, terlalu dalam sampai terlihat gabus tengah batang.
Ingat saya oh masih hidup pohon ni...ok lah.
Tapi beberapa hari kemudian , Loh kok banyak semut kecil keciiiiil disitu. Dan pokok masih ok, hidup lah.
Namun ini hari ke sepuluh mulai saya lihat layu, dan memang semut sudah buanyak di dalam plastik Cangkokan. Menyedihkan bukan.
Hewan sekecil semut kecil lagi , boleh berlaku sampai merusak batang yang besar relatip nya di banding semut.
So Kira kira peenyebab layu pucuk antara lain apa?
So Kira kira peenyebab layu pucuk antara lain apa?
- Media cangkok ada benda manis
- Penyemprotan dengan pupuk terlalu berlebih dosis
- Batang tengah terluka dalam
- Akar terganggu saat tumbuh
- Ada hama pengganggu dari akar maupun batang
- Tambahan bahwa terlalu dalam keratan
Media cangkok yang kurang tepat kah?
media bawaan cangkok keras |
Note : Biasa saya minum minuman Chatime dan botolnya saya buang disitu.
So hati hati mempergunakan media tanamam untuk mencangkok. Yakinkan selalu bahwa tidak ada gangguan insectist atau pestist. Apalagi jamur dari berbagai sumber.
Saya mencoba dengan media tanah lempung bekas cacing, ternyata menjadi kering dan keras saat kurang siraman. Pada suatu ketika ditanam mengganggu perkembangan akar. Media cangkok menjadi keras, saat lambat menyiram dan akhirnya layu dan kering tanaman baru dari fresh cangkok tersebut.
sebaiknya gunakan media yang subur soil yang gembur dan mudah ditembus oleh ujung akar. Karena akar yang serabut dan banyak bercabang akan membantu menyerap sari makanan dalam media tanam.
Jadi apa media yang baik untuk cangkok?
Setelah saya coba belajar sambil berkerja sendiri, maka untuk mencangkok ya ambil saja media tanam di bawahnya itu, dan tambah sedikit media kompos dari toko.
Umumnya saya gunakan sekam padi yang sudah saya fermentasikan dengan EM4 selama 2 minggu sampai 20 hari untuk media tanam dewasa.
Setelah itu , sekam fermentasi tersebut saya campur sedikit media kompos dari toko dan kotoran kambing di atasnya. Beres dah. tinggal menyiram setiap saat.
Tapi kemudian menjadi layu pucuk. Maknanya saya sadar lah bahwa aturan pemakaian harus diikuti. Dalam hal ini pemberian pupuk untuk semprot, karena akan bersentuh langsung dengan daun.
Nah sekarang dapat di kira bahwa kejadian tin layu pucuk dapat beberapa kemungkinan yang semakin jelas.
Tin layu pucuk bisa mungkin di akibatkan saya terlalu dalam mengerat saat mencangkok. tapi sudah lupa saya kejadian itu, memang saya pernah terlalu dalam sampai setengah patah. Namun cangkokan itu Matsui dauphine masih hidup sampai sekarang. Bahkan belum saya potong.
Ini Tin layu pucuk dapat dikarenakan bagian tengah batang kan manis. Nah disitu pula datang semut kecil yang suka akan lingkungan manis.
Bukan saja semut, tetapi luka sampai ke bagian tengah batang akan membawa air dan simpan air di situ, dan busuk batang . Ini jadi layu pucuk.
Saya atasi dengan potong batang pucuk dan coba tanam sendiri. Sedang batang induk di tutup dengan salep kambrium, setelah di potong sehingga bagian segar dan sehat.
Nah di waktu saya betulkan plastik cangkokan ini, mungkin sekali terjadi rusak akar muda. Dan ini akan menjadikan layu pucuk. Bisa jadi juga ya.
Pengganggu lain adalah hama tanaman, yang berada di bawah tanah, menggigit ujung akar. Sehingga akar tidak mampu menyedot sari makanan.
Dalam keadaan sakit, maka tanaman tin layu pucuk dan rontok buah tin. Kedua hal ini sering terjadi pada tanaman.
Baca juga : Rontok Buah Tin
Pada tanaman cangkok yang benar, maka tidak akan terjadi tin layu pucuk. Ini saya buktikan secara tidak berasa, pokoknya ada hasil bagus saja.
Bahkan buah yang kecil pun ikut besar sesuai kehendaknya. Dan boleh matang di cangkokan akhirnya.
Berikut saya mencangkok Purple yordania , pada taraf pemula, namun tampak jadi juga. Masih usia 9 hari , baru tampak akar bulu halus.
Nanti setelah banyak akar yang keluar baru saya potong batang bawahnya. Kira kira sampai 15 atau 20 hari usia cangkok, biar mantap betul akarnya.
Sementara saya hanya memotong daun yang utama, dengan maksud supaya makanan tertumpu pada pembentukan akar cangkok. ini juga satu langkah untuk mempercepat pertumbuhan.
Lain itu ada sedikit saya genjot dengan pemberian pupuk KNO3 merah. Dalam jumlah yang sangat sedikit pada pokok utama media tanam. Sekaligus memberikan rangsangan pembentukan akar dan pembungaan . Lantaran batang sudah dewasa , 6 bulan usianya .
sebaiknya gunakan media yang subur soil yang gembur dan mudah ditembus oleh ujung akar. Karena akar yang serabut dan banyak bercabang akan membantu menyerap sari makanan dalam media tanam.
Jadi apa media yang baik untuk cangkok?
Setelah saya coba belajar sambil berkerja sendiri, maka untuk mencangkok ya ambil saja media tanam di bawahnya itu, dan tambah sedikit media kompos dari toko.
Umumnya saya gunakan sekam padi yang sudah saya fermentasikan dengan EM4 selama 2 minggu sampai 20 hari untuk media tanam dewasa.
Setelah itu , sekam fermentasi tersebut saya campur sedikit media kompos dari toko dan kotoran kambing di atasnya. Beres dah. tinggal menyiram setiap saat.
Penyemprotan Dosis Berlebih
Suatu hari saya kepingin supaya tanaman lebih subur dan berbuah cepat , maka saya injek lagi dengan pupuk sistim semprot. Nah kala itu saya pun mencampur pupuk yang banyak dengan maksud supaya mantap hasilnya.Tapi kemudian menjadi layu pucuk. Maknanya saya sadar lah bahwa aturan pemakaian harus diikuti. Dalam hal ini pemberian pupuk untuk semprot, karena akan bersentuh langsung dengan daun.
Nah sekarang dapat di kira bahwa kejadian tin layu pucuk dapat beberapa kemungkinan yang semakin jelas.
Batang terluka saat pencangkokan
Pada saat mengerat batang tin, maka harus hati hati. Apalagi kalau ukuran kecil, tentu super perhatian, halus perasaan harus dijaga. Bukan saja manusia , tanaman juga ada perasaannya.Tin layu pucuk bisa mungkin di akibatkan saya terlalu dalam mengerat saat mencangkok. tapi sudah lupa saya kejadian itu, memang saya pernah terlalu dalam sampai setengah patah. Namun cangkokan itu Matsui dauphine masih hidup sampai sekarang. Bahkan belum saya potong.
Ini Tin layu pucuk dapat dikarenakan bagian tengah batang kan manis. Nah disitu pula datang semut kecil yang suka akan lingkungan manis.
Bukan saja semut, tetapi luka sampai ke bagian tengah batang akan membawa air dan simpan air di situ, dan busuk batang . Ini jadi layu pucuk.
Saya atasi dengan potong batang pucuk dan coba tanam sendiri. Sedang batang induk di tutup dengan salep kambrium, setelah di potong sehingga bagian segar dan sehat.
Akar terganggu saat tumbuh, iya kah?
Mungkinkah saat cangkokan sedang berkembang lantas terganggu karena saya membetulkan pokok yang roboh. Besar sekali ini terjadi, apa lagi kalau batang cangkokan yang tumbang karena angin, maka saya betulkan pas cangkokan tersebut.Nah di waktu saya betulkan plastik cangkokan ini, mungkin sekali terjadi rusak akar muda. Dan ini akan menjadikan layu pucuk. Bisa jadi juga ya.
Pengganggu lain adalah hama tanaman, yang berada di bawah tanah, menggigit ujung akar. Sehingga akar tidak mampu menyedot sari makanan.
Dalam keadaan sakit, maka tanaman tin layu pucuk dan rontok buah tin. Kedua hal ini sering terjadi pada tanaman.
Baca juga : Rontok Buah Tin
Bagaimana dengan Cara Cangkok Yang Benar?
PY fc |
Bahkan buah yang kecil pun ikut besar sesuai kehendaknya. Dan boleh matang di cangkokan akhirnya.
Berikut saya mencangkok Purple yordania , pada taraf pemula, namun tampak jadi juga. Masih usia 9 hari , baru tampak akar bulu halus.
Nanti setelah banyak akar yang keluar baru saya potong batang bawahnya. Kira kira sampai 15 atau 20 hari usia cangkok, biar mantap betul akarnya.
Sementara saya hanya memotong daun yang utama, dengan maksud supaya makanan tertumpu pada pembentukan akar cangkok. ini juga satu langkah untuk mempercepat pertumbuhan.
Lain itu ada sedikit saya genjot dengan pemberian pupuk KNO3 merah. Dalam jumlah yang sangat sedikit pada pokok utama media tanam. Sekaligus memberikan rangsangan pembentukan akar dan pembungaan . Lantaran batang sudah dewasa , 6 bulan usianya .
Nah Sekarang kalau layu di saat masa tanam?
Maka banyak kemungkinan yang sederhana sebenarnya:- Adakalanya tanaman layu di musim panas terik matahari. Itu normal, karena penguapan di daun sangat kuat , sedang daun tin sangat tipis dan kurang mengandung lapisan lilin seperti daun lainnya. sebab itu sinar matahari dengan panas dapat membuat layu.
- Jadi kalau yakin sudah media tanam porous dan sudah disiram dengan rutin teratur, maka kalau masih layu ...berarti ada penyakit di ujung akar.
- Penyakit ujung akar dimakan ulat tanah, kelabang, ulat galak, cacing atau rayap. Obatnya ya pestisida, atau obat misal Furadan.
- Media tanam sebaik nya poros sehingga tidak menjadi becek saat disiram. Pohon Tin tidak suka becek, menyebabkan ujung akar busuk
- Tanaman dalam Pot sangat rentan terhadap kelembaban media. Panas terik matahari yang kuat membuat banyak hilangnya air tanah dalam hitungan jam. Inilah perlunya memperhatikan setiap saat pagi dan petang.
- Kadang Pagi siram , Petang sudah minta siram lagi. Memanglah sebaik baik menyiram adalah saat sebelum panas matahari dan sesudah turun panas matahari.