Selai Buah Tin Lezat Di Luar Negeri

 Selain menjadi santapan langsung, maka buah yang digadang mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan ini dapat di buat menjadi berbagai makanan lezat, yaitu selai , crook . Selai buah Tin lezat di luar negri sangat digemari di negara asalnya di Italy , Maroko, Yunani, Perancis dan di Turki. Berbagai merek selai berbahan dasar buah Tin menjadi santapan bersama roti tawar.

Mungkin ini jarang dijumpai di kedai di Indonesia , namun di negaranya Toricelli jenis selai ini cukup terkenal , terutama di bagian Selatan negri itu.



 

Banyak varian yang saling mengunggulkan produk selai ini, berbahan Tin dari Black mission, atau dari jenis Dottato, Brown Turkey dan Adriatic  serta banyak lokalan selai yang dibuat dirumah rumah.

Bahkan dari kilangnya dikemas dengan bagus sehingga dapat bertahan lama, dapat menjadi makanan export yang menghasilkan devisa negaranya. Inilah seb uah inspirasi yang sangat menarik yang dapat dibuat dalam secara lokalan tanpa memerlukan suatu kilang besar.

Cuma yaaach tanaman harus digalakkan dan support kiri kanan harus kuat juga yaach, sehingga saling mendukung dan menjadi lebih semarak geliat tanaman Ficus Carica yang berbuah tanpa pembungaan ini.





 Nah sekarang kembali ke lokalan yang mana produksinya masih sebatas rumahan atau sebatas ibu ibu PKK, aktifitas yang memanfaatkan buah surga ini.

Mari semakin kreatif dan temukan ide ide baru untuk mengisi kegiatan rumahan yang positif dan membantu khalayak banyak.

Pertama galakkan tanaman Tin

Manfaatkan hasil tanaman Tin baik daun dan buahnya

Jadikan usaha mikro yang sangat menarik.





Gambar buah Tin masih ranum di atas pohonnya dari varian Dottato dan San Piero.

Nah sekarang di Indonesia ada berbagai varian genjah dan lezat buahnya, kenapa tidak bisa dibudi dayakan menjadi konsumsi yang menggiurkan itu, hayuuuk penggemar tanaman Tin berbuat sesuatu yang lebih kenceng. Biar masa pandemi tetap semangat dan berbuat sesuatu yang bermanfaat.

Varian yang berwarna buah cenderung merah akan lebih menarik untuk dijadikan bahan dasar selai , namun banyak juga yang suka dengan selai dari buah berwarna hijau, seperti LSU Gold, Green Yordan, Calimirna, dan lainnya.

Cara Membuat Selai Sekedar tahu


Buah Tin matang sangat mungkin merupakan buah paling lezat di dunia, dengan rasa manis alami seperti madu. Dimasak, untuk membuat selai yang luar biasa yang mengintensifkan rasa manis itu. 

Padahal, selai buah Tin sangat mudah, buah ini bisa dibilang selai buatan sendiri. Saat pohon memberikan segalanya, ambil mereka di puncaknya dan dapatkan selai. 

  1. Mulailah dengan sekitar 0,5 Kg buah Tin segar. Buah Brown Turkey dan Black Mission paling cocok untuk resep ini, tetapi buah Tin apa pun bisa digunakan. 
  2. Potong buah Tin dengan kasar, dan tambahkan ke panci non-reaktif besar, seperti enamel atau baja tahan karat. Jangan gunakan aluminium. 
  3. Tambahkan 6 cangkir gula pasir putih, lalu aduk hingga tercampur. 
  4. Tutup dan diamkan, dinginkan, setidaknya selama beberapa jam atau semalaman. 
  5. Buah Tin secara alami akan melepaskan beberapa jus mereka. 
  6. Tempatkan panci di atas kompor dan letakkan di atas api sedang-rendah.
  7. Didihkan buah Tin perlahan-lahan, sering diaduk untuk melarutkan gula dan mencegah gosong di bagian bawah. 
  8. Naikkan api sedikit dan masak dengan cepat sampai selai mengental dan mengalir dari spatula dalam lembaran. 
  9. Tambahkan 1/4 cangkir jus lemon botolan. 
  10. Pada titik ini, jika diinginkan, tambahkan 1/2 sendok teh ekstrak vanila. 
  11. Aduk untuk menggabungkan, dan masak satu menit lagi. Sendokkan selai ke dalam stoples panas yang disterilkan. 
  12. Pada titik ini selai dapat dibiarkan dingin, kemudian ditutup dan disimpan di lemari es hingga satu bulan. 
  13. Itu juga dapat dikalengkan menggunakan metode pengalengan waterbath standar.
  14. Proses toples Anda selama 10 menit dalam air mendidih di permukaan laut. Keluarkan stoples, dan biarkan dingin. 
  15. Biarkan stoples tidak terganggu selama 12 jam. 
  16. Lepaskan cincin, beri label stoples dan simpan di tempat yang sejuk dan gelap hingga satu tahun. 
  17. Nikmati selai Tin  di atas sandwich, atau gunakan sebagai pelengkap manis untuk keju krim dan keju yang tajam. 
  18. Itu juga membuat bumbu yang enak untuk daging , dan bisa dimasukkan ke dalam roulade atau ayam.
  19. Nah sekarang bagaimana kamu bisa kaaaan?
  20. Hayuuuk tunggu apa lagi?





Gambar

 

0 Response to "Selai Buah Tin Lezat Di Luar Negeri"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel