How To Choose Your Life Partner

Spouse Meaning

How To Choose Your Life Partner
Pada dasarnya , Yang Maha Kuasa telah menetapkan pasanganmu. Namun dalam kenyataan praketknya, kamu hendak menentukan pilihanmu sendiri. Iya kan? tentu itu sudah lumrah. How To Choose Your Life Partner berbeda beda dasarnya. Lain orang lain pula alasannya.

Pasangan hidup adalah yang akan menemani, menjadi satu kluarga yang harmoni. Dalam satu dari dua jiwa yang berbeda. Inilah makna berpasang pasangan seperti disebut dalam kitab Allah. Kedua nya hendaknya saling memiliki dan memahami , mengerti kekurangan dan kelebihan pasangannya.

Ada lah cara dan strateginya untuk menentukan pilihanmu. Terutama bagaimana cara menentukan pilihan tersebut. Begini lah kira kira seperti kita bahas berikut posting ini.

Secara umum para pencari partner tentu menginginkan impiannya. Mimpilah setinggi tingginya untuk meraih targetmu. Apabila mendapat setengahnya sudahlah bersyukur. Itu semua karena datanga dari sana Atas NYA.

Bibit Bobot Bebet 

Orang jaman dahulu menentukan pasangan untuk anak. Kluarga dari mana asalnya, apa pangkatnya apa pekerjaanya, keturunan siapa.

Bibit dimaksud adalah asal keturunan dari siapa. Biasanya mengacu kepada keturunan bangsawan atau bukan. Istilah jaman dulu trahing kesumo rembesing madu.

Bobot dimaksud adalah dia itu mempunyai pangkat atau jabatan. Dalam dunia sekarang dikenal gelaran Insinyur, dokter atau sarjana hukum semua menjadi impian para orang tua.

Bebet adalah faktor kekayaan atau yang berhubungan dengan hak kepunyaan atau waris. Sebab semua akan menjadi hak nya kelak apabila sudah di wariskan. Namun jaman sekarang kalah dengan rasa cinta.

Materialisme Modern

Dengan perkembangan jaman sehingga sekarang berubah segalanya. Semua di atas sudah luntur dengan perkembangan technologi dan gadget. 

Orang mulai berpikir secara harapannya kedepan. Boleh menjadi pilihan kalau mempunyai masa depan cerah. Contoh pilihlah pengusaha, dokter, tentara atau polisi yang mempunyai pekerjaan tetap. Ini bukti bahwa dimasa depan dia mempunyai harapan cerah.

Materialisme modern semakin berkembang dengan adanya pergaulan luas. Sekarang ada sarana komunikasi bermacam macam yang memfasilitasi kenalan. Sehingga mudah untuk saling mengenal satu sama lainnya. Tanpa harus berjabat tangan berjumpa.

Sarana Gadget

Pada masa technologi gadget mampu merubah tradisi. Jaman dahulu orang mau meminang harus diketahui orang tua. Kluarga akan datang dengan membawa segala keperluan meminang. Nah sekarang Facebook mampu mempertemukan mereka ke arah pelaminan. Bahkan datang dari dua negara yang berjauhan. 

Dahsyatnya perkembangan komunikasi jaman sekarang ini. Semua menjadi mudah dan berlalu secara  langsung.

Kadang kadang orang tua ketinggalan sepur. Sering semua sudah matang dari anak sendiri. Mereka berdua sudah sepakat menjalin perjanjian berpasangan. Meskipun banyak yang tidak direstui oleh kedua orang tuanya.

Namun fakta bahwa gadget memberi peluang fasilitas dalam pergaulan luas, maha dahsyat. Adapula website untuk mencari partner, Facebook.

Mimpikan dirimu

Sebagai manusia biasa mimpi boleh saja. Tancapkan mimpimu setinggi langit sebagai cita citamu. 

Banyak yang mempunyai pasangan seperti yang dia impikan sebelumnya. Itu sungguh suatu anugrah Yang Maha Kuasa kalau dapat. Karena hanya hitungan jari yang mendapatkan pasangan seperti yang diimpikan.

Mimpikan dirimu seperti berikut :
  1. Dapatkan pasangan hidup yang tajir, sayang sampai mati, handsome, berbadan atletis, mempunyai harta banyak, pengusaha sukses, masa depan cerah pula.
  2. Kedua dapatkan pasangan yang satu iman, berhati baik, jujur, cinta mati, sayang, membawa rezeki, bertanggung jawab, sakinah, mawadan , warohmah.
Tentukan yang mana pilihanmu, hanya dirimu yang boleh tahu dan maukan.
 

 How To Choose Your Life Partner

 Bagaimana mendapatkan pilihan , bagaimana caranya dan bagaiman langkahnya. Berikut penuturan saya:
  1. Environment : Sering datang ke lingkungan nya , kerjanya, kesibukannya, hobinya atau kesenangannya, ekstra activitynya. Dengan kamu melakukan ke lingkungannya maka n shaa Allah akan dengan sendirinya bertemu. Semua karena Allah..atas apa yang kamu lakukan.
  2. Habitat : Kenali kebiasanya, lalu berlakulah sebagai kebiasanya. In Shaa Allah kamu akan bertemu sendirinya.
  3. Doa : banyaklah berdoa, dapat kan pasangan yang tepat untukmu. Ada yang mengatakan pasangan yang PAS . Maksudnya Passion, Achiefment and Smart.    Hanya doa yang sungguh dan ikhlas akan di jabah Yang Maha Kuasa. Percaya dan Yakinlah dari NYA semua akan datang.
  4. Orang Tua : Faktor yang satu ini menjadi yang paling menentukan. Kadang kadang sudah dipersiapkan pasanganmu oleh Ortu. Namun da yang tidak samasekali. Tergantung sitkon juga ya, sebab banyak ortu yang berlaku biasa saja.

Creative Mom For Her/Him

Bagi beberapa ibu , mencarikan pasangan anak adalah sah sah saja. Ada baiknya dicarikan dari pada mencari sendiri tidak becus. Begitu kata seorang ibu yang saya wawancara. 

Meski terkadang pilihan orang tua tidak matching dengan hati anak. Namun sudah mau tak mau harus mau.  Inilah yang sering terjadi di sekitar kita.

Ada yang menyebut istilahnya Taaruf. Apapun istilahnya , tentu kreatifitas perlu di acungi jempol. Terutama kalau pilihan itu tepat dan PAS.

Bagaikan Lotere

Ada juga yang mengatakan bahwa, menentukan pilihan pasangan hidup bagaikan lotere. kalau tepat pilihan ya mendapatkan hadiah, sebaliknya kalau tidak tepat ya ...tahu lah.

Oleh sebab itu ada yang berpandangan Lebih Baik Lambat Sikit dari pada Nyasar. Ini berlaku juga di sekitar kita.

Maka banyak yang kelewat sedikit , baru ke pelaminan. Alasannya sibuk kerja atau mengejar karir. Entah apapun alasannya.

Pastinya semua terjadi sebaiknya secara alami dan atas inisiatip kamu sendiri. Menjadikan semuanya akan lebih puas hati dan berbahagia. Karena cinta itu akan membawamu ke puncak Kebahagian Hidupmu. Inilah How To Choose Your Life Partner.


 

0 Response to "How To Choose Your Life Partner"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel